Physical Data Model
Apa itu physical data model?
Adalah merupakan model yang menggunakan sejumlah tabel untuk menggambarkan data serta hubunggan antara data - data tersebut. Setiap tabel mempunyai sejumlah kolom dimanasetisp kolom memiliki nama yang unik.
Sebuah Physical data model adalah representasi dari desain data yang memperhitungkan fasilitas dan kendala sistem database yang diberikan manajemen.Dalam siklus hiduup proyek itu biasanya berasal dari model data logis.
Jenis physical data model
Model data fisik ialah model yang menjelaskan cara komputer memandang data, bahwa data tersimpan pada lokasi fisik sebagai file file yang terpisah. Model data fisik terbagi menjadi 2 yaitu :
Adalah merupakan model yang menggunakan sejumlah tabel untuk menggambarkan data serta hubunggan antara data - data tersebut. Setiap tabel mempunyai sejumlah kolom dimanasetisp kolom memiliki nama yang unik.
Sebuah Physical data model adalah representasi dari desain data yang memperhitungkan fasilitas dan kendala sistem database yang diberikan manajemen.Dalam siklus hiduup proyek itu biasanya berasal dari model data logis.
Jenis physical data model
Model data fisik ialah model yang menjelaskan cara komputer memandang data, bahwa data tersimpan pada lokasi fisik sebagai file file yang terpisah. Model data fisik terbagi menjadi 2 yaitu :
- Penyimpanan beruruta, yaitu organisasi penyusunan data di suatu medium penyimpanan yanng terdiri dari satu record mengikuti satu recod lain dalam suatu urutan tertentu.
- Penyimpanan akses langsung, yaitu suatu cara mengorganisasikann data yang memungkinkan record - record ditulis dan dibaca tanpa pencairan secara berurutan.Unit perangkat keras yang memungkinkan hal ini disebut Direct Acces Storage Device (DASD). DASD memiliki mekanisme membaca dan menulis yang dapat diarahkan ke lokasi manapun dalam media penyimpanan.
Post a Comment